Pages

Labels

Minggu, 15 November 2015

Semakin Dicukur, Semakin Kurang Akal

Dari Abu Hurairah radhialloohu 'anhu, bahwa Rasulullah shallallaahu 'alaihi wa sallam bersabda, "Cukurlah kumis kalian, peliharalah jenggot, dan selisihilah orang2 Majusi" (HR.Muslim)

Memelihara Jenggot merupakan perintah Allah dan Rasul-Nya.

Karena ini perintah Allah dan rasul-Nya, berarti memelihara jenggot adalah bagian dari agama.

Orang yang mencukur jenggot berarti berkurang agamanya. Berkurangnya agama menunjukkan berkurangnya Akal.

(Sebagian tanggapan Syaikh Abu Bakar al-Baidhoniy saath ditanya tentang pernyataan, "Semakin panjang(jenggot) semakin goblok")

0 komentar:

Posting Komentar